Sabtu, 3 Juni 2023

Warung

Mencicipi Rujak Soto di Muara Mbaduk

DI MUARA Mbaduk, Sarongan, Pesanggaran, Banyuwangi, ada beberapa warung yang bisa menjadi pilihan pengunjung. Salah satunya adalah milik Siti Khomsia. Warung ini menjual rujak soto sebagai menu andalannya.

Sangagung Kenalkan Kopi Lokal Sambil Berbisnis

Siang hari yang panas di warung tenda Sangagung, beberapa lelaki terlihat larut dalam obrolannya. Mereka duduk mengelilingi sebuah meja kayu. Kopi dalam gelas-gelas kertas ada di depan mereka, di atas meja.

Pawon Bu Atim, Penuhi Selera Masakan Rumahan

Sebagai daerah wisata, Desa Sumberagung juga menawarkan ragam kuliner yang lezat. Salah satu tempat makan di Sumberagung yang menawarkan selera masakan rumahan adalah Pawon Bu Atim.
- Advertisement -

Latest News

Sosialisasi Tsunami Ready di Sarongan, Dorong Masyarakat Siap Hadapi Bencana

Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi menggelar sosialisasi mitigasi bencana, Kamis, 1 Juni 2023. Sosialisasi tersebut mengusung tema "Tsunami Ready".
- Advertisement -

Perusahaan Tambang di Banyuwangi Teken Kerja Sama Finansial dengan BRI

Perusahaan tambang PT Bumi Suksesindo (BSI), salah satu anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold Tbk (MCG), menandatangani perjanjian kerja sama layanan keuangan dengan PT Bank Rakyat Indonesia (BRI), Jumat, 26 Mei 2023. Penandatanganan berlangsung di Tujuh Bukit Operations, site pertambangan milik PT BSI di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur.

Desa Sumberagung Gelar Uji Kompetensi untuk Mengisi Jabatan Kaur Tata Usaha dan Umum

Tim Seleksi Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi melakukan uji kompetensi kepada para pelamar jabatan Kepala Urusan (Kaur) Tata Usaha dan Umum, Senin 29 MeiĀ  2023.

Ada Dua Gazebo dari BSI, Fasilitas SDN 7 Sumberagung Makin Lengkap

Dua buah gazebo tampak berdiri tegak di halaman Sekolah Dasar Negeri (SDN) 7 Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Minggu, 28 Mei 2023.

Pemerintah Desa Kandangan Serahkan Bantuan Hewan Ternak kepada Masyarakat

Pemerintah Desa Kandangan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi menyerahkan bantuan hewan ternak kepada masyarakat, Sabtu, 27 Mei 2023.