Senin, 2 Oktober 2023

Forum Peduli Sampah Bersihkan Pantai Rajegwesi

: :

BMKG Prediksi Panas Terik Masih Akan Terjadi pada Oktober

Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi fenomena panas terik yang terjadi akhir-akhir masih dapat berlangsung pada Oktober ini.

Pelatihan Teknis Ujian Tulis Bakal Calon Kepala Desa

Panitia Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Kabupaten Banyuwangi menyelenggarakan pelatihan teknis ujian tulis di kantor Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatihan (BKPP) untuk para bakal calon kepala desa se-Banyuwangi yang memiliki bakal calon lebih dari lima orang, Jumat, 29 September 2023.

Perusahaan Tambang di Banyuwangi Raih GMP Award 2023

Perusahaan tambang emas di Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur PT Bumi Suksesindo (BSI/Perusahaan) berhasil meraih penghargaan atas penerapan kaidah teknik pertambangan yang baik atau good mining practice (GMP) dalam ajang GMP Award 2023, Jumat, 29 September 2023.

Sedulur, Sarongan – Forum Aksi Banyuwangi Peduli Sampah membersihkan sampah di pantai Rajegwesi, Sarongan, Pesanggaran, Banyuwangi, Minggu, 17 Januari 2020. Kegiatan ini melibatkan Disbudpar Banyuwangi, Ijen Geopark, DLH, Taman Nasional Meru Betiri, Pokdarwis Rajegwesi, Ecoranger, Portir Addaariyat Banyuwangi, NECC Banyuwangi, YOT Banyuwangi, dll.

Acara ini merupakan acara reguler forum yang bertujuan untuk menggiatkan kesadaran konservasi di destinasi pariwisata dan menyosialisasikan gerakan peduli sampah pada masyarakat sekitar. 

Baca juga: Jumat Bersih Desa Kandangan Sasar Taman Desa

“Acara ini sudah terselenggara tiga kali. Yang pertama di GWD [Grand Watu Dodol], Pantai Grajagan dan sekarang di pantai Rajegwesi. Kali ini pesertanya sekitar 100 orang,” kata Abdilah, salah satu peserta dari Ijen Geopark.

Para peserta bisa mengumpulkan sebanyak 294,5 kilogram sampah anorganik. Sampah tersebut kemudian dibawa ke sentra pengolahan sampah yang ada di Pulau Merah untuk didaur ulang.

Abdillah berharap kegiatan ini bisa menginisiasi lahirnya komunitas yang getol menangani sampah. Dia juga mengingatkan bahwa untuk menyelesaikan masalah sampah di laut juga harus menyelesaikan masalah sampah di hulunya: sungai, rumah, dan masyarakat.

Lanjut ke halaman berikutnya…

TANGGAPI?

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terbaru

BMKG Prediksi Panas Terik Masih Akan Terjadi pada Oktober

Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi fenomena panas terik yang terjadi akhir-akhir masih dapat berlangsung pada Oktober ini.

Pelatihan Teknis Ujian Tulis Bakal Calon Kepala Desa

Panitia Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Kabupaten Banyuwangi menyelenggarakan pelatihan teknis ujian tulis di kantor Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatihan (BKPP) untuk para bakal calon kepala desa se-Banyuwangi yang memiliki bakal calon lebih dari lima orang, Jumat, 29 September 2023.

Perusahaan Tambang di Banyuwangi Raih GMP Award 2023

Perusahaan tambang emas di Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur PT Bumi Suksesindo (BSI/Perusahaan) berhasil meraih penghargaan atas penerapan kaidah teknik pertambangan yang baik atau good mining practice (GMP) dalam ajang GMP Award 2023, Jumat, 29 September 2023.

Budi: Perbaikan Drainase di Sumberagung Diharapkan Bisa Tangkal Banjir

Sebuah unit excavator terlihat beraktivitas memperbaiki saluran irigasi atau drainase di jalan utama Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, tepatnya di simpang tiga Loh Hwee, Kamis, 28 September 2023.

Desa Kandangan Resmikan Jembatan Bantuan dari Perusahaan Tambang

Pemerintah Desa Kandangan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi meresmikan jembatan baru yang berada di wilayah Kampung Kalibuyuk, Dusun Krajan, Kamis, 28 September 2023.

Baca Juga: