Senin, 25 September 2023

Nongkrong di Cafe Edukasi SMP PGRI 3 Pesanggaran

: :

Kunjungi BSI, Anggota Komisi VII Puji Kinerja Lingkungan Perusahaan

Pengelolaan lingkungan reklamasi progresif PT Bumi Suksesindo (BSI) mendapat apresiasi positif dari anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI). Pernyataan ini disampaikan oleh anggota Komisi VII DPR RI Drs. H. Bambang D.H., M.Pd dalam Kunjungan Kerja Spesifik ke tambang Tujuh Bukit Operations PT BSI di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Kamis, 21 September 2023.

Perusahaan Tambang Emas Banyuwangi Menandatangani Perjanjian dengan PLN Jatim

PT Bumi Suksesindo (BSI), anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold Tbk (IDX: MDKA), menandatangani Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (PJBTL) dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Jawa Timur (PLN Jatim) di kantor pusat PT PLN (Persero), Jakarta pada Senin, 11 September 2023.

Desa Sarongan Gelar Karnaval Budaya

Pemerintah Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi menggelar karnaval dengan tema "Gebyar Budaya sebagai Sarana Melestarikan Tradisi Nasional", Senin, 28 Agustus 2023.

SMP PGRI 3 Pesanggaran membuat terobosan baru dalam kegiatan kependidikannya, yaitu dengan mendirikan sebuah kafe di salah satu bagian halaman sekolah, Rabu, 14 April 2021. Mereka menamai tempat nongkrong tersebut “Grigar Cafe Edukasi”.

Cafe edukasi ini dikelola oleh para guru SMP sendiri. Mereka menamainya cafe edukasi karena tidak hanya menjual aneka makanan dan minuman seperti umumnya sebuah kafe, akan tetapi ada tambahan suguhan buku-buku bacaan untuk para pelanggan.

Baca juga: Siswa SMP PGRI 3 Pesanggaran Belajar Memasak hingga Public Speaking

“Kami juga memutar film-film bernuansa pendidikan agar pengunjung kafe kami setelah datang ke sini bisa bertambah wawasannya,” tutur Kepala Sekolah SMP PGRI 3 Pesanggaran, Suwarso, S.H.,M.H. 

Halaman SMP PGRI 3 Pesanggaran disulap menjadi sebuah kafe, Rabu, 14 April 2021.

Suwarso mengklaim bahwa di wilayah Pesanggaran dan Siliragung, Grigar Cafe merupakan kafe pertama yang mengusung konsep edukasi. Ada misi besar yang diusung pengelola kafe ini, tidak hanya bagi warga sekolah, tapi juga warga sekitar. 

“Tujuan pertama kami, yaitu agar anak-anak remaja dan masyarakat umum yang ingin menambah wawasan keilmuan secara umum bisa terfasilitasi,” ujarnya.

Lanjut ke halaman berikutnya…

TANGGAPI?

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terbaru

Kunjungi BSI, Anggota Komisi VII Puji Kinerja Lingkungan Perusahaan

Pengelolaan lingkungan reklamasi progresif PT Bumi Suksesindo (BSI) mendapat apresiasi positif dari anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI). Pernyataan ini disampaikan oleh anggota Komisi VII DPR RI Drs. H. Bambang D.H., M.Pd dalam Kunjungan Kerja Spesifik ke tambang Tujuh Bukit Operations PT BSI di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Kamis, 21 September 2023.

Perusahaan Tambang Emas Banyuwangi Menandatangani Perjanjian dengan PLN Jatim

PT Bumi Suksesindo (BSI), anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold Tbk (IDX: MDKA), menandatangani Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (PJBTL) dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Jawa Timur (PLN Jatim) di kantor pusat PT PLN (Persero), Jakarta pada Senin, 11 September 2023.

Desa Sarongan Gelar Karnaval Budaya

Pemerintah Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi menggelar karnaval dengan tema "Gebyar Budaya sebagai Sarana Melestarikan Tradisi Nasional", Senin, 28 Agustus 2023.

Semangat Pemuda Desa Sumberagung Semarakkan Bulan Kemerdekaan

Para pemuda di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi merayakan Hari Ulang Tahun Ke-78 Republik Indonesia dengan menggelar berbagai perlombaan, seperti lomba balap karung, tarik tambang, pertunjukan kesenian jaranan hingga pentas musik.

Kelompok Komplits Gelar Lomba Mancing Berhadiah Kambing

Ratusan peserta lomba mancing memadati saluran irigasi di wilayah Dusun Silirbaru, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, tepatnya di wilayah RW 04, selatan pasar Templek, belakang SDN 6 Sumberagung, Minggu, 27 Agustus 2023.

Baca Juga: