Minggu, 26 Maret 2023

Desa Kandangan Bantu Warganya yang Terkena COVID dan Isoman

: :

Polisi Amankan Penjual Pil Koplo di Kandangan

Kepolisian Sektor (Polsek) Pesanggaran, Banyuwangi menangkap seorang ibu-ibu saat menjual pil koplo (trihexyphenidyl) di Desa Kandangan, Kecamatan Pesanggaran, Kamis, 23 Maret 2023.

Kegiatan Konservasi TN Meru Betiri, Hijaukan Bumi Birukan Langit di Muara Mbaduk

Pada puncak peringatan Hari Bakti Rimbawan Nasional Tahun 2023, Taman Nasional (TN) Meru Betiri menggelar konservasi di Pantai Muara Mbaduk Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Kamis, 16 Maret 2023. Kegiatan ini mengusung tema "Hijaukan Bumi Birukan Langit". 

Jaga Desa Bersama Babinsa

SALAH satu hal yang acapkali luput dari perhatian khalayak di dalam penyelenggaraan pemerintahan desa/kelurahan adalah peran dari Bintara Pembina Desa (Babinsa).  

Masih menurut Riyono, sejak bulan Ramadan Pemerintah Desa Kandangan sudah membagikan sembako kepada warganya yang terindikasi COVID maupun yang melakukan isolasi mandiri.


Sedulur, Kandangan – Pemerintah Desa Kandangan, Pesanggaran, Banyuwangi serahkan bantuan paket sembako kepada delapan warganya yang melakukan isolasi mandiri (isoman) karena COVID-19, Selasa, 6 Juli 2021. 

Paket sembako berisi 10 kilogram beras, minyak, gula, dan bahan pokok lainnya. Setiap orang yang terpapar COVID atau isolasi mandiri memperoleh bantuan ini. 

“Bukan menganggap orang tersebut tidak mampu atau bagaimana tetapi sudah menjadi kewajiban kami untuk menyalurkan bantuan tersebut kepada masyarakat yang terpapar Corona maupun yang melakukan isolasi mandiri,” terang Kepala Desa Kandangan, Riyono, S.H.

Baca juga: Susun RKPDes, BPD Sumberagung Serap Usulan Masyarakat

Masih menurut Riyono, sejak bulan Ramadan Pemerintah Desa Kandangan sudah membagikan sembako kepada warganya yang terindikasi COVID maupun yang melakukan isolasi mandiri. Dananya berasal dari anggaran PPKM Mikro sebesar 8 persen dari APBDes.

“Pokoknya selama anggaran PPKM Mikro belum dihapus dari APBDes, maka kami wajib terus menyalurkan bantuan tersebut bagi masyarakat kami,” ujarnya. 

Selebihnya, Riyono berharap bantuan tersebut bisa bermanfaat dan Desa Kandangan terbebas dari virus Corona. (gil)


TANGGAPI?

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terbaru

Polisi Amankan Penjual Pil Koplo di Kandangan

Kepolisian Sektor (Polsek) Pesanggaran, Banyuwangi menangkap seorang ibu-ibu saat menjual pil koplo (trihexyphenidyl) di Desa Kandangan, Kecamatan Pesanggaran, Kamis, 23 Maret 2023.

Kegiatan Konservasi TN Meru Betiri, Hijaukan Bumi Birukan Langit di Muara Mbaduk

Pada puncak peringatan Hari Bakti Rimbawan Nasional Tahun 2023, Taman Nasional (TN) Meru Betiri menggelar konservasi di Pantai Muara Mbaduk Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Kamis, 16 Maret 2023. Kegiatan ini mengusung tema "Hijaukan Bumi Birukan Langit". 

Jaga Desa Bersama Babinsa

SALAH satu hal yang acapkali luput dari perhatian khalayak di dalam penyelenggaraan pemerintahan desa/kelurahan adalah peran dari Bintara Pembina Desa (Babinsa).  

Resmi: Kepala Desa Sumberagung Lantik Kepala Dusun Pancer

Kepala Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Vivin Agustin, melantik dan mengambil sumpah Kepala Dusun Pancer baru, Estu Raharjo, Rabu, 15 Maret 2023.

Atasi Masalah Stunting, Pengelola Tambang di Pesanggaran Bantu Makanan Tambahan

Pengelola tambang Tujuh Bukit Operations, PT Bumi Suksesindo (BSI), anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold, kembali menyerahkan bantuan sebagai upaya untuk menekan angka stunting dan ibu hamil kekurangan energi kronis (bumil KEK) di wilayah Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Jumat, 10 Maret 2023.

Baca Juga: