Senin, 25 September 2023

Warga Rejoagung Gotong Royong Bangun Pos Kamling

: :

Kunjungi BSI, Anggota Komisi VII Puji Kinerja Lingkungan Perusahaan

Pengelolaan lingkungan reklamasi progresif PT Bumi Suksesindo (BSI) mendapat apresiasi positif dari anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI). Pernyataan ini disampaikan oleh anggota Komisi VII DPR RI Drs. H. Bambang D.H., M.Pd dalam Kunjungan Kerja Spesifik ke tambang Tujuh Bukit Operations PT BSI di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Kamis, 21 September 2023.

Perusahaan Tambang Emas Banyuwangi Menandatangani Perjanjian dengan PLN Jatim

PT Bumi Suksesindo (BSI), anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold Tbk (IDX: MDKA), menandatangani Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (PJBTL) dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Jawa Timur (PLN Jatim) di kantor pusat PT PLN (Persero), Jakarta pada Senin, 11 September 2023.

Desa Sarongan Gelar Karnaval Budaya

Pemerintah Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi menggelar karnaval dengan tema "Gebyar Budaya sebagai Sarana Melestarikan Tradisi Nasional", Senin, 28 Agustus 2023.

Sedulur, Sumberagung – Warga Dusun Rejoagung, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran bergotong royong membangun pos kamling dan gubuk tani di lingkungannya, Selasa, 20 Oktober 2020. Pos kamling tersebut dibangun di lingkungan RT 06, RW 07 yang terdiri dari 150 kepala keluarga.

Ketua RT setempat, Siti Khoiriyah, 42 tahun, menjelaskan bahwa dana yang digunakan untuk membangun pos kamling tersebut adalah hasil swadaya masyarakat. “Berkat partisipasi mereka pos kamling ini bisa berdiri sekaligus menjadi gambaran warga bisa hidup berdampingan secara damai,” katanya.

Baca juga: Sumberagung Kebut RKB Desa 2020

Pembangunan pos ini membutuhkan waktu beberapa hari yang dimulai sejak minggu lalu. Siti berharap keberadaan pos kamling bisa menambah rasa aman warga. Selanjutnya, dia akan menyusun daftar jaga pos setiap harinya.

warga rejoagung bangun 1
Warga Rejoagung menyelesaikan pembangunan gubuk tani.

Sementara itu, Supriono, S.E., 50 tahun, salah seorang tokoh masyarakat setempat, menyepakati apa yang dikatakan Ketua RT. Selain untuk pos penjagaan, warga juga dapat memanfaatkannya sebagai tempat berkumpul dan berembuk mengenai berbagai hal yang bisa berguna bagi mereka sendiri dan lingkungan.

Selain pos kamling, warga juga baru saja membangun sebuah gubuk tani di area persawahan Dusun Rejoagung. Gubuk ini juga dibangun secara swadaya oleh warga. Berdasar pengakuan Mas Yon, panggilan akrab Supriono, untuk membangun gubuk tani ini, dana yang dikeluarkan mencapai Rp25 juta.

Lanjut ke halaman berikutnya…

TANGGAPI?

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terbaru

Kunjungi BSI, Anggota Komisi VII Puji Kinerja Lingkungan Perusahaan

Pengelolaan lingkungan reklamasi progresif PT Bumi Suksesindo (BSI) mendapat apresiasi positif dari anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI). Pernyataan ini disampaikan oleh anggota Komisi VII DPR RI Drs. H. Bambang D.H., M.Pd dalam Kunjungan Kerja Spesifik ke tambang Tujuh Bukit Operations PT BSI di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Kamis, 21 September 2023.

Perusahaan Tambang Emas Banyuwangi Menandatangani Perjanjian dengan PLN Jatim

PT Bumi Suksesindo (BSI), anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold Tbk (IDX: MDKA), menandatangani Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (PJBTL) dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Jawa Timur (PLN Jatim) di kantor pusat PT PLN (Persero), Jakarta pada Senin, 11 September 2023.

Desa Sarongan Gelar Karnaval Budaya

Pemerintah Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi menggelar karnaval dengan tema "Gebyar Budaya sebagai Sarana Melestarikan Tradisi Nasional", Senin, 28 Agustus 2023.

Semangat Pemuda Desa Sumberagung Semarakkan Bulan Kemerdekaan

Para pemuda di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi merayakan Hari Ulang Tahun Ke-78 Republik Indonesia dengan menggelar berbagai perlombaan, seperti lomba balap karung, tarik tambang, pertunjukan kesenian jaranan hingga pentas musik.

Kelompok Komplits Gelar Lomba Mancing Berhadiah Kambing

Ratusan peserta lomba mancing memadati saluran irigasi di wilayah Dusun Silirbaru, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, tepatnya di wilayah RW 04, selatan pasar Templek, belakang SDN 6 Sumberagung, Minggu, 27 Agustus 2023.

Baca Juga: